Pikipo – Instagram merupakan salah satu Platform Sosial Media dengan pengguna yang sangat banyak. Aplikasi Instagram sendiri sudah diunduh lebih dari 1Milyar kali.
Instagram menyediakan fitur yang sangat disukai oleh para penggunanya. Fitur tersebut adalah fitur Story.
Fitur story di Instagram sendiri ada dua macam, yaitu fitur in Feed dan Insta Story.
Fitur in feed hanya bisa kita lihat apabila kita masuk ke dalam Instagram orang tersebut, sedangkan fitur Insta Story lebih santai karena akan hilang setelah 24 jam.
Nah karena itulah fitur Insta Story sangatlah disukai oleh banyak pengguna Instagram.
Membahas mengenai Insta Story pastinya tidak jauh – jauh dari Filter atau Efek IG yang bisa kita gunakan untuk mempercantik Story yang kita buat.
Efek atau Dilter di Instagram ini sudah menjadi salah satu hal yang wajib dilakukan agar story yang kita buat jadi lebih menarik.
Jika kalian sering mengikuti tren khususnya yang sering buka TikTok pastinya sudah tahu tentang konten It’s Tricky atau kalian juga bisa menyebutnya pilih mana yang baru – baru ini lumayan banyak diminati.
Nah ternyata fitur tersebut kini sudah tersedia di Filter IG. Kini kalian dapat membiat video yang mirip seperti di Tiktok namun hanya bermodalkan Filter IG saja.
Jika kalian penasaran tinggal kalian simak ulasan berikut ini untuk mend6nama filter tersebut.
Nama Filter IG Pilih Mana Terbaik
Untuk kalian yang ingin mencoba filter yang satu ini tentu saja kalian harus tahu mengenai nama filter serta nama pembuat filter agar kalian bisa mendapatkan Filtee yang benar serta mirip dengan yang banyak digunakan oleh orang – orang.
Ada beberapa Filter Its tricky terbaik yang bisa kalian coba. Pilih saja yang menurut kalian aling cocok dengan kalian. Baca juga : Filter IG Masker Wajah Hitam
1. Its – t r i c k y oleh rnrnrenal_
Yang pertama adalah filter dengan nama Its – t r i c k y yang dibuat leh rnrenal_
Filter ini memberikan beberapa pertanyaan yang cukup unik kepada kita. Untuk yang ingin mencobanya caranya tinggal kalian buka Instagram @rnrenal_ lalu kalian follow terlebih dahulu. Setelah itu kalian pilih ikon filter yang letaknya di samping postingan dan cari Filter dengan nama Its – t r i c k y dan simpan jika sesuai dengan keinginan kalian.
2. Its Tricky oleh rizalduh
Kedua adalah filter dengan nama Its Tricky yang dibuat oleh @rizalduh. Untuk tampilan filter sama seperti di versi tiktok.
Untuk mendapatkan filter ini kalian tinggal buka Insta story lalu geser ke paling kanan pada bagian filter hingga menemukan Telusuri Efek. Pada kolom pencarian tinggal kalian tulis kata kunci Its Tricky lalu pilih filter yang dibuat oleh rizalduh
3. Its Trick Short oleh yaden_resta
Yang ketiga adalah filter pilih mana dengan nama Its Trik Short yang dibuat oleh @yaden_resta. Di filter ini disediakan banyak pilihan yang bisa kalian gunakan, tinggal coba yang sesuai keinginan kalian.
Cara untuk mendapatkanya sama seperti yang kedua hanya saja pada kolom pencarian kalian ketikan kata kunci Its Trick Short lalu pilih filter dan simpan.
Jika kalian ingin mencoba filter – filter pilih mana yang lainya kalian bisa juga menggunakan cara di bawah ini.
Cara Mudah Mendapatkan Filter IG Pilih Mana
Cara untuk mendapatkan Filter IG ini sangatlah mudah, caranya adalah sebagai berikut :
- Buka Instagram kalian lalu buka menu Insta Story.Pada bagian Efek atau Filter kalian geser hingga ke paling kanan sampai menemukan Telusuri Efek.
- Di kolom kata kunci kalian tulis Its Tricky
- Ciba filter, jika cocok tinggal kalian unduh dan simpan dengan menekan tombol panah kebawah.
- Selesai, tinggal buat Story yang kalian inginkan.
Akhir Kata
Itulah tadi pembahasan mengenai nama filter ig pilih mana yang viral di tiktok. Silahkan kalian ikuti langkah – langkan yang sudah saya jelaskan diatas untuk mendapatkan filternya.
Sekian, semoga bermanfaat.
Leave a Reply