Top Up Stumble Guys
Di banyak game selalu ada sistem top up yang berungsi untuk membuat pemain membeli item di dalam game. Kamu dapat melakukan top up di Stumble Guys untuk membeli gem serta token stumble. Kamu bisa juga menggunakan gem ini untuk membeli banyak Skin Stumble Guys.
Ada cukup banyak jenis skin yang disediakan dalam game Stumble Guy, antara lain Common Skins, Rare Skins, dan Epic Skins. Selain membeli skin, kamu juga bisa menggunakan gems untuk keperluan in game lainya.
Jika kamu ingin mendapatkan item premium di Stumble Guys, kamu bisa Top Up Gems dan Token Stumble Guys. Selanjutnya kamu bisa gunakan gems dan token stumble untuk membeli item yang kamu butuhkan.
Baca juga : Cara Mabar Stumble Guys
Cara Top Up Stumble Guys
Cara top up di game Stumble Guy sangat mudah sobat. Selain itu cara top up Stumble Guys di PC, Android, dan iOS hampir sama semuanya. Kali ini kami akan memberikan langkah-langkah cara top up Stumble Guys di Android.
Berikut Cara Top Up di Stumble Guys:
- Buka game Stumble Guys kamu
- Masuk ke menu Shop atau Toko
- Klik menu Gems, lalu pilih jumlah top up Gems atau Stumble Token sesuai dengan kebutuhanmu
- Pembayaran akan dilanjutkan menggunakan pembayaran Google Play.
- Pilih metode pembayaran di Google Play, setelah pembayaran selesai, gem atau stumble token akan dikreditkan ke akun mu.
- Pastikan Pulsa kamu mencukupi dan sudah tersambung dengan gogle play
- Siapkan Hp kalian lalu buka game Stumble Guys
- Setelah masuk ke dashboard game, lalu pilih “Shop”
- Kemudian silahkan anda pilih mau membeli skin, offer atau gems.
- Misalnya saat kamu membeli 250 permata seharga Rp 12.000
- Kamu akan masuk ke halaman transaksi Google Play, silahkan pilih channel pembayaran terlebih dengan pulsa
- Jika sudah, maka maka gems, atau token akan masuk ke akun game kamu
- Selesai
Itulah cara top up Stumble Guy di iOS, Android, dan PC. Kamu bisa ikuti langkah-langkah diatas untuk mempermudah kamu yang belum tahu cara Top Up Stumble Guys.
Sekidan dan semoga bermanfaat.