Arti BTS di Tiktok – Belakangan ini banyak komentar dengan menggunakan bahasa gaul di tiktok, salah satunya yaitu BTS. Nah, apakah kamu tau arti BTS yang sering di gunakan netizen untuk mengomentari unggahan video di tiktok?
Saat ini TikTok merupakan media sosial yang sangat populer. Ini dibuktikan dari hasil riset oleh AppTopia yang merupakan sebuah firma riset aplikasi smartphone yang menyatakan bahwa TikTok menjadi aplikasi yang paling banyak diunduh di tahun 2021.
Dengan semakin populernya aplikasi tiktok ini sudah menjadi keharusan untuk mengenal jaringan sosial dan platform video musik asal Tiongkok ini dengan lebih seksama.
Baca juga : Streamer Tier S Viral Tiktok
Pada saat masuk ke dalam aplikasi TikTok, para pengguna baru pasti kebingungan dengan istilah atau singkatan yang ada dan sering muncul di kolom komentar unggahan video. Karena setiap media sosial memiliki istilah masing-masing yang unik.
Bagi kamu yang ingin tau lebih detail tentang kepanjangan dari BTS di aplikasi tiktok ini silakan simak ulasannya sampai selesai.
Arti BTS Dalam Bahasa Gaul
Penggunaan BTS di Media Sosial
- Bang minta BTS nya dong
- Kak jangan lupa kasih BTS nya yah