Item Jungle Tidak Dapat Dibeli, Ini Cara Beli Item Junggle Di MLBB Update Terbaru Next Project

  • Post author:

 Pikipo – Cara Membeli Item Junggle Di MLBB Update Terbaru Next Project

Item Jungle Tidak Dapat Dibeli, Ini Cara Beli Item Junggle Di MLBB Update Terbaru Next Project

Mobile Legends Bang – Bang melakukan Update besar – besaran pada akhir season 17 dengan tema Next Project.

Ada banyak sekali perubahan di game ini, mulai dari user interface serta beberapa mekanisme permainan yang berbeda dengan update – update sebelumnya.

Salah satu perubahan besar di game ini terutama untuk gameplaynya adalah dengan dihilangkanya fitur item jungle bagi hero yang tidak menggunkan battle spell Retribution.

Jadi jika kalian ingin membeli item Jugnle maka kalian harus menggunakan Battle Spell Retribution.

Hal ini pasti akan merubah tatanan meta yang ada sekarang.

Dalam hal ini dipastikan ada role yang akan menjadi Jungler dimana dia akan bertugas untuk farming di area junggle dengan lebih efektif serta mendapatkan EXP yang lebih tinggi di awal game.

Hero yang bisa menjadi jungle seperti fighter ataupun assasins.

Perubahan pada item jungle ini dimaksudkan agar ada perbedaan antara hero Jungle dan hero Line menjadi lebih signifikan dan dapat dibedakan, sehingga suatu hero akan menjadi lebih baik dan kuat di bidang utamanya sementara ia pun akan menjadi lebih lemah di bidang yang lain. Hal ini dikarenakan pada patch sebelumnya semua hero dapat melakukan Farm di Lane dan area Jungle dengan mudah.

Baca juga : Hero Yang Akan Mendapatkan Skin KOF Mobile Legend Selanjutnya

Dengan adanya perubahan ini semoga permainan tetap menjadi adil dan lebih seru, serta jangan kalah dari game MOBA lainya.

Sekian semoga bermanfaat.

Leave a Reply