Lokasi dan Cara Naik Ufo di Sakura School Simulator

  • Post author:
Lokasi dan Cara Naik Ufo di Sakura School Simulator

Ufo Sakura School Simulator – Mungkin sebagian kalian sudah tidak asing mendengarnya bukan, game bergenre simulasi ini cukup banyak diminati untuk para pemain game yang suka dengan game simulasi selain The Sims.

Dalam beberapa waktu ini game Sakura school Simulator memang tidak update maka dari itu yang masih bermain game ini sedikit bosan, tapi dalam update kali ini banyak sekali update yang sangat menarik, untuk menegetahui fitur apa saja yang menarik, kalian bisa melihat artikel tentang fitur terbaru sakura school simulator 1.038.72 , disana kalian bisa melihat fitur apa saja pada update kali ini.

Dalam pembahasan kali ini mimin akan membahas dimana lokasi dan cara menaiki ufo di Game Sakura School Simulator, nah dari update kali ini mungkin masih ada yang tau di mana ufo ini, maka dari itu mimin akan memberitau kalian bagai mana cara menemukan lokasinya dan bagaimaa cara naik Ufo Di game Sakura School Simulator.

Lokasi Ufo Sakura School Simulator 

Langkah pertama kalian pergi meuju istana, untuk bisa menemukan istana kalian harus ke wanana permainan terlebih dahulu, karena tempat istana berada di sebelah wahana permainaan, untuk bisa ke wahana permainan kalian bisa menggunakan mobil untuk kesana atau jetpack untuk yang suka berjalan-jalan terlebih dahulu, atau memakai cara paling singkat dengan cara klik “MENU” lalu cari menu “AMUSEMENT PARK” , setelah itu tinggal kalian menuju keistana yang berada disebelah wahana Roller Coster, kalian masuk saja keistana untuk menuemukan ufonya tinggal kalian cari disebelah pintu masuk instana disana kalian akan diperlihatkan ufonya.

Cara menaiki Ufo Sakura School Simulator

Sebelum kalian menaiki Ufo sakura School Simulator alangkah baiknya kalian temukan dulu ada dimana ufonya, setelah kalian menemukannya kalian hanya perlu mendekati ufonya setelah itu kalian klik “ACTION” nah setelah masuk kalian akan diajak memutari istana dengan menaiki ufo ini.

Nah ada sedikit tips dari mimin untuk menaiki ufo Sakura School Simulator, kalian cari dulu beruang emas yang berada sedikit jauh dari ufo nah setelah itu kalian beli saja kembang api, stelah membelinya tinggal kalian naiki saja ufonya , pada saat ufo melaju ketas kalian akan diperlihatkan pertunjukan kembang api yang cukup menghibur.

Sebenanya cukup sederhana untuk menemukan lokasi dan cara menaiki ufo Sakura School Simulator tinggal kalian perhatikan saja arahan dari mimin ditas, pasti kalian bisa menemukannya dan menaikinya.

Sekian dulu Yang bisa mimin sampaikan Artikel tentang Cara menemukan Lokasi Dan menaiki Ufo di Game Sakura School Simulator, semoga bermafaat dan bisa kalian coba dirumah.

Leave a Reply